Kurikulum
Kurikulum Program Studi Sistem Informasi Universitas Gunadarma dijabarkan ke dalam minimal 152 Satuan Kredit Semester dengan SKS Mata Kuliah Wajib dan Mata Kuliah Pilihan, yang diselenggarakan dalam kurun waktu 8 (delapan) semester. Kurikulum disusun untuk mewujudkan visi dan misi Program Studi Sistem Informasi. Berikut adalah distribusi mata kuliah per semester.